TIPOLOGI.COM - Baru-baru ini viral istilah mengenai "childfree" di kalangan generasi milenial.
Lantas, sebenarnya apa itu childfree? Berikut ulasan mengenai istilah tersebut supaya para generasi milenial dapat memahami istilah tersebut.
Dikutip dari pikiran-rakyat.com, Childfree berasal dari kata bahasa Inggris, yang jika diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia menjadi "Bebas Anak".
Baca Juga: Penemuan Mayat Dengan Penuh Luka Bacokan Gegerkan Warga Tangerang
Childfree atau putusan untuk tidak memiliki anak merupakan pilihan hidup.
Pola pikir mengenai hal itu tidak dapat disalahkan karena terbentuk dari pergaulan dan kondisi yang dialami seseorang.
Baca Juga: Harun Masiku Kabur Ke Luar Negri, Plt Jubir KPK: Publik Jangan Hembuskan Isu Yang Kontradiktif
Istilah childfree mungkin masih asing di Indonesia. Namun, di negara-negara maju istilah ini bukan menjadi hal yang asing terdengar.
Masyarakat negara maju lebih senang memiliki atau memelihara hewan dibandingkan memiliki anak. Childfree sendiri menggambarkan pilihan sukarela untuk pasangan yang tidak ingin memiliki anak.
Artikel Terkait
Cosplay Ala K-Pop No Pejuang Yes, 8 Potret Lucu Anak Indonesia Kenakan Cosplay Ala Pahlawan
Gita Savitri Dan Suami Sepakat Pilih tidak punya anak, Berikut Alasannya
Ngebet Nikah dan Ingin Punya anak? Ini Rekomendasi Buku Parenting Yang Wajib Banget Kamu Baca
Fakta Dibalik Joe Taslim Pemeran Sub Zero Mortal Kombat 2021, Anak Pak RT Asal Palembang Yang Biasa-Biasa Saja
Tips Mendidik Anak Supaya Nurut, Orang Tua Dilarang Ucapkan Kata-Kata Ini