Terciduk! Hendra Kembali Berulah, Sinopsis Cinta di Dalam Perjodohan ANTV 4 Desember 2021

- Sabtu, 4 Desember 2021 | 12:09 WIB
Gio, pemeran utama sinetron Cinta di Dalam Perjodohan ANTV
Gio, pemeran utama sinetron Cinta di Dalam Perjodohan ANTV

TIPOLOGI.COM - Sinetron terbaru ANTV yang berjudul Cinta di Dalam Perjodohan sudah memasuki episode 20 yang tayang hari ini Sabtu 4 Desember 2021

Lagi-lagi sinetron Cinta di Dalam Perjodohan ini kembali memberikan kejutan dengan memperlihatkan drama seru, tentunya membuat para penggemarnya semakin greget.

Khusus untuk kamu penggemar sinetron terbaru ANTV, ini kami suguhkan sinopsis Cinta di Dalam Perjodohan episode 20.

Baca Juga: Sinopsis Cinta Di Dalam Perjodohan ANTV Episode 20: Gio Marah Pada Tamara, Begini Alasannya?

Pada episode 20 ini di ceritakan Gio kembali mengetahui kedekatan Tamara (mamah Gio) dengan Hendra (ayah angkat Azka)

Kedekatan mereka itu, Gio ketahui ketika Wilona memberitahunya bahwa mamahnya sedang mengobrol dengan Hendra di ruang tempat kerjanya.

Mengetahui hal itu, Tamara langsung kaget dan panik, sempat mau menjelaskan kepada Gio Namun Gio langsung memarahinya "Gio tidak suka mamah dekat dengan om Hendra di belakang Gio, apalagi kalian membicarakan Nayla".

Baca Juga: Dendam Kesumat Mama Sarah, Irvan dan Jessica Bakal Hancur: Ikatan Cinta 4 Desember 2021

Tidak bisa mengelak, Tamara hanya berdiam diri dan mendengarkan pernyataan-pernyataan yang dilontarkan Gio kepadanya

Melihat perlakuan Gio kepada Tamara, Hendra merasa kesal kemudian dengan tegasnya mengatakan "Jangan kurang ajar sama ibu kamu" Tamara dan Wilona pun langsung menahan keduanya "jangan berantem dong".

Disisi lain, Hendra merasa aneh "bagaimana Gio bisa mengetahui keberadaanya dengan tamara" kata hati kecilnya. 

Baca Juga: Korupsi Dalam Pandangan Agama Islam: Refleksi Hari Anti Korupsi Sedunia 2021

Bagaimana kisah kelanjutan sinetron Cinta di Dalam Perjodohan? Saksikan terus setiap hari hanya di ANTV. ***

Editor: Birin Sobirin

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Terpopuler

X